Operasional Spv (OPS SPV)
Bertanggung jawab dalam seluruh kegiatan operasional untuk bisnis e-commerce / stall.
Persyaratan
• Pendidikan minimal S1 Ekonomi, khususnya Pemasaran dan Manajemen dengan IPK minimal 3.00
• Memiliki pengalaman minimal 1 tahun di bidang FRANCHISE / INDUSTRI RETAIL sebagai Supervisor.
• Memiliki kemampuan leadership dan integritas yang tinggi.
• Memiliki kemampuan untuk membuat laporan finansial dan analisis laporan operasional.
• Bersedia penempatan di SELURUH INDONESIA.